Clora R Series
Clora: Analisa Total Klorin dengan Presisi Tak Tertandingi Serta Mudah Digunakan
Dapat digunakan untuk memenuhi metode regulasi berikut: ASTM D7536 & D4929C
Aplikasi
- Produk perminyakan, biofuels, aromatik, bahan-bahan kimia, air
- Pada kilang dapat digunakan pada plants petrochemical dan additive, terminal pipeline, dan laboratorium pengujian.
Fitur Unggulan:
- LOD 0.13 mg/kg (waktu analisa 300 detik) dan 0.09 mg/kg (waktu analisa 600 detik) untuk sample hydrocarbon
- LOD 0.3 mg/kg (waktu analisa 300 detik) dan 0.2 mg/kg (waktu analisa 600 detik) untuk sample cair
- Dinamic range 0.13 mg/kg- 4% wt
- Low Range: 0.13 mg/kg – 3000 mg/kg
- High range: 0.3% wt- 4% wt
- Koresksi sulfur secara manual untuk mengkoreksi sample yang mengandung sulfur konsentrasi tinggi
- Tanpa penggunaan gas, heating element, quart tubing, column, dll.
Berikut merupakan upgrade dari Series:
- Lebih User-friendly. Dilengkapi dengan layar touchscreen 10 Inch yang intuitive dengan menu-menu yang sangat mudah untuk digunakan.
- Integrasi LIMS untuk transfer dan data management.
- Menyimpan lebih banyak kurva kalibrasi (s.d 30 Kurva)
- Menyimpan lebih banyak data hasil pengukuran (lebih dari 50.000 data)
- Side Panel yang lebih besar dan mudah dibuka untuk mempermudah kegiatan pemeliharaan analyzer.
- Penambahan fitur diagnostic dan error reporting untuk mempermudah proses diagnosa analyzer.
Reviews
There are no reviews yet.